7 Camilan Sehat yang Bantu Turunkan Kolesterol Tinggi, Cek di Sini

- 26 Juni 2022, 14:00 WIB
7 Camilan yang Bantu Turunkan Kolesterol Tinggi, di Antaranya Buah-buahan.
7 Camilan yang Bantu Turunkan Kolesterol Tinggi, di Antaranya Buah-buahan. /Pexels

PORTAL MAJALENGKA - Penyebab kadar kolesterol tinggi memang dipengaruhi oleh gaya hidup dan pola makan yang kurang sehat.

Banyak dari sebagian orang yang suka ngemil, ketika mengetahui dirinya memiliki kadar kolesterol tinggi, lalu akan mengurangi ngemilnya. Bahkan tidak lagi dilakukan.

Memang penderita kolesterol tinggi harus menjaga makanan yang dikonsumsi. Karena ada banyak makanan yang mengandung kadar lemak tinggi.

Baca Juga: Berikut Minuman Penurun Kolesterol Menurut Dokter Saddam Ismail

Sejumlah makanan dapat membuat kolesterol naik, seperti mentega, daging berlemak, susu, makanan yang bersantan dan sebagainya.

Camilan juga ada yang memang tidak boleh dikonsumsi oleh orang yang memiliki kolesterol tinggi. Karena mengandung lemak seperti goreng-gorengan dan sebagainya.

Dokter Saddam Ismail lewat kanal YouTube-nya menjelaskan, ada camilan-camilan tertentu yang bisa bantu turunkan kolesterol teman-teman.

Baca Juga: Cara Alami Turunkan Kolesterol, Begini Penjelasan dr. Sung

Nah, jadi jika kadar kolesterol terlalu tinggi, maka bisa jadi normal hanya dengan makan camilan sehat ini.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x