Makanan yang Baik bagi Kesehatan Jantung Menurut dr. Saddam Ismail, Berikut Daftarnya

- 26 Februari 2022, 22:23 WIB
Ilustrasi Makanan Sehat. Makanan yang Baik bagi Kesehatan Jantung Menurut dr. Saddam Ismail, Berikut Daftarnya
Ilustrasi Makanan Sehat. Makanan yang Baik bagi Kesehatan Jantung Menurut dr. Saddam Ismail, Berikut Daftarnya /Pixabay

Menumis makanan pakai minyak zaitun juga boleh. Manggang roti pakai minyak zaitun juga boleh.

5. Kacang Hitam

Kacang Hitam juga bagus untuk kesehatan jantung karena mengandung Folat, Antioksidan, dan Magnesium.

Kandungan tersebut bisa menurunkan tekanan darah.

Baca Juga: PREDIKSI SKOR Persija Jakarta vs Persib Bandung dan Head to Head Lengkap dari 1994, Mana yang Lebih Unggul?

Selain dapat menurunkan tekanan darah, Kacang Hitam juga mengandung serat yang bisa menurunkan kolesterol, mengontrol gula darah dan tentunya sehat untuk jantung.

6. Kacang Kenari

Sedikit mengonsumsi kacang Kenari sehari-hari dapat membantu menurunkan kolesterol, mengurangi risiko peradangan pembuluh darah jantung.

Kacang kenari juga mengandung asam lemak omega 3 dan mengandung serat. Akan tetapi jangan mengonsusmi secara berlebihan.

Baca Juga: Jelang Pemusatan Latihan di Korsel, Berikut Daftar 40 Pemain Timnas Indonesia U-19

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Youtube dr. Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah