Timun Dapat Memelihara Kepadatan Tulang hingga Kesehatan Jantung, Simak Manfaat Lengkapnya Bagi Tubuh

- 17 Desember 2021, 21:13 WIB
Fakta mentimun punya banyak manfaat untuk kesehatan.
Fakta mentimun punya banyak manfaat untuk kesehatan. /Pixabay monika1607

PORTAL MAJALENGKA – Timun biasa dimakan secara langsung atau diolah dengan berbagai macam menu makanan dan minuman.

Meski demikian olahan timun tetap saja enak dan banyak digemari oleh orang.

Seperti dibikin lalapan, acar, tumisan, minuman timun, memberikan rasa yang lezat dan segar.

Baca Juga: Tumis Timun dan Telur Orak Arik, Kuliner Makanan yang Wajib Dicaba, Cocok untuk Menu Keluarga

Kandungan gizi di dalam timun juga banyak manfaat, terdapat kandungan mineral dan vitamin yang begitu baik untuk kesehatan tubuh.

Seperti halnya timun bisa menambah asupan air dalam tubuh, dan kandungan air pada mentimun juga mampu menjaga metabolisme berfungsi dengan baik, hingga mampu mencegah penyakit ginjal.

Timun juga dapat melancarkan pencernaan, dikarenakan kandungan serat serta air pada timun yang bagus untuk melancarkan saluran pencernaan.

Baca Juga: Coba Resep Makanan Tempe Mendoan, Lezat dan Cocok untuk Cemilan di Rumah

Timun terdapat vitamin K yang baik untuk memelihara kepadatan tulang pada tubuh.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x