Banyak yang Belum Tahu, Inilah Ragam Manfaat Timun Suri bagi Kesehatan Tubuh

- 1 April 2023, 04:05 WIB
Banyak yang Belum Tahu, Inilah Ragam Manfaat Timun Suri bagi Kesehatan Tubuh
Banyak yang Belum Tahu, Inilah Ragam Manfaat Timun Suri bagi Kesehatan Tubuh /Karawangpost/Haidar/

Baca Juga: Ridwan Kamil Berharap Industri Film di Jawa Barat Bisa Menyamai Korea Selatan

2. Menghambat Pertumbuhan Bakteri

Kandungan alkaloid, flavonoid, saponin, steroid, dan triterpenoid dalam timun suri diyakini mampu menghambat pertumbuhan bakteri.

Beberapa penelitian juga menunjukkan bahwa flavonoid dalam timun suri bermanfaat melawan bakteri penyebab penyakit misalnya streptokokus SP.

3. Meningkatkan Imunitas Tubuh

Vitamin C dan vitamin A yang terkandung dalam timun suri cukup tinggi. Sehingga mampu meningkatkan imunitas tubuh.

Baca Juga: MOHAMMED RASHID Mantan Pemain Persib Asal Palestina Ungkapkan ini Saat Indonesia Gagal Jadi Tuan Rumah PILDUN

Kedua vitamin ini dapat membantu mendorong produksi sel darah putih, khususnya limfosit dan fagosit yang berperan melindungi tubuh dari infeksi.

4. Menurunkan Peradangan dalam Tubuh

Selain berguna untuk meningkatkan daya tahan tubuh, vitamin A pada timun suri juga bermanfaat untuk meredakan peradangan.

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Youtube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x