BPOM Pastikan Dukung Pengembangan Vaksin Merah Putih

- 17 April 2021, 10:39 WIB
Kepala BPOM Penny K Lukito.
Kepala BPOM Penny K Lukito. /Dok. Humas Sekretariat Kabinet

"Harapannya awal tahun 2022 sudah bisa diproduksi secara massal. Saat ini BPOM sedang
melakukan pendampingan terhadap Biotis,” kata Penny.

Sementara Direktur Utama PT Bio Farma Honesti Basyir mengatakan pihaknya terus melakukan persiapan untuk memproduksi vaksin Merah Putih. Bio Farma juga menjalin kolaborasi dengan pihak ketiga, termasuk perusahaan farmasi swasta.

Baca Juga: Surah Al-Qadr, 5 Ayat Alquran yang Khusus Bahas Lailatul Qadar Berikut Teks Arab dan Latin Serta Artinya

“Saat ini kami juga sedang memproduksi vaksin lain, sehingga Bio Farma butuh berkolaborasi saat proses produksi massal vaksin Merah Putih dengan pihak ketiga,” kata Basyir.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah