INI Pemenang Pilkadaes Serentak 2023 Kabupaten Kuningan di Kecamatan Kadugede, Ciniru dan Subang

- 7 Agustus 2023, 17:09 WIB
INI Pemenang Pilkadaes Serentak 2023 Kabupaten Kuningan di Kecamatan Kadugede, Ciniru dan Subang./Foto Ilustrasi
INI Pemenang Pilkadaes Serentak 2023 Kabupaten Kuningan di Kecamatan Kadugede, Ciniru dan Subang./Foto Ilustrasi /IniPurworej.com/Sudarno Ahmad Nashori

Baca Juga: Kembali Jualan, Raffi Ahmad Ingin Cetak Rekor Baru di Shopee Live Malam Ini

Sementara di Desa Ciketak yang diikuti 3 calon kades, keluar yang menjadi pemenang adalah Surpriatna SPd. Ia berhasil mengalahkan dua peserta lainnya yakni Sri Ningsih dan Dani Ramdhani. Surpriatna SPd unggul dengan dengan perolehan 435 Suara.

Di Kecamatan Ciniru, nama Warno berhasil keluar menjadi pemenang atas lawannya Lili Suhaeni yang merupakan petahana. Warno berhak menjadi kepala desa terpilih di Desa Pinara dengan perolehan 455 suara.

Nasib kurang mujur juga dirasakan petahana di Desa Longkewang yang berada dalam satu kecamatan. Suhemman tampaknya tidak mampu melawan kekuatan dukungan dari penantang barunya, Heriyana. Heriyana berhasil mengungguli lawannya seorang Petahana dengan mengantungi 436 Suara.

Baca Juga: Apakah setelah Pasang STB di TV Analog Masih Butuh Antena UHF? Simak Ulasannya di Sini

Masih di Kecamatan Ciniru yakni Desa Gunung Manik, Juhari Haryanto juga berhasil menjadi pemenang setelah meraih 627 suara. Ia Mengalahkan pesaingnya yakni Evi Komalasari SPd.

Seperti halnya dua kecamatan di atas, di Kecamatan Subang juga terjadi persaingan yang ketat antar peserta pilkades di 2 desa yakni Desa Subang dan Bangunjaya.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah