Cara Mengecek Daftar Penerima BLT PKH Rp 500 Ribu per KK Lewat Link Berikut Ini

- 25 September 2020, 05:11 WIB
tangkap layar cekbansos.siks.kemsos.go.id untuk mengetahui apakah diterima atau tidak sebagai penerima BLT Rp500 ribu melalui NIK
tangkap layar cekbansos.siks.kemsos.go.id untuk mengetahui apakah diterima atau tidak sebagai penerima BLT Rp500 ribu melalui NIK /kemensos/potensibisnis

Baca Juga: Wajib Tahu, Cara Mencairkan Insentif Kartu Prakerja dari ATM BNI, OVO, Gopay, dan LinkAja

Baca Juga: Persib-Persipura Pertanyakan Kebijakan Transfer Pemain

Setelah pilihan identitas diisi, kita akan langsung bisa memasukan ID/nomor yang kita miliki serta mengisi nama lengkap di kolom akhir.

Setelah itu masukan kode captcha sesuai dengan karakter huruf yang muncul di layar di bawah kolom. Kika sudah selesai lalu klik tombol ‘Cari’.

Sistem yang berada di laman cekbansos.siks.kemsos.go.id akan mencocokan ID dan Nama yang diinput dan membandingkan antara nama yang diinput dengan nama yang ada dalam database. ***

 

 

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x