Perhatikan Hal-Hal Berikut Jika Kamu Mengalami Kendala saat Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023

- 14 Mei 2023, 08:44 WIB
Perhatikan Hal-Hal Berikut Jika Kamu Mengalami Kendala saat Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023
Perhatikan Hal-Hal Berikut Jika Kamu Mengalami Kendala saat Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 /

Pertanyaan ini sering diajukan pelamar saat mendaftar. Maka, jika kamu belum mendapatkan e-mail verifikasi saat mendaftar hal iti disebabkan adanya antrian e-mail mengingat banyaknya pelamar Rekrutmen Bersama BUMN 2023.

Baca Juga: DRAMATIS! Diwarnai Kartu Merah dan Gol Bunuh Diri, Indonesia Lolos ke Final SEA GAMES 2023 Kalahkan Vietnam

Bukan hanya itu, hal itu terjadi bisa juga karena kesalahan input e-mail (typo), e-mail yang dicek dengan yang didaftarkan berbeda, sehingga e-mail tidak diterima.

Berikut beberapa hal yang harus kamu lakukan jika mengalami kendala tersebut.

● Pastikan e-mail tidak salah penulisan
● Mengecek inbox, promotion, spam, junk, dan semua pesan yang ada di e-mail
● "Mark as Not Spam" bagi e-mail yang masuk ke folder spam
● Maksimum pengiriman e-mail verifikasi 1x24 jam setelah mendaftar.

Baca Juga: Datang dengan Rombongan Vespa, PKB Resmi Daftarkan Bacaleg ke KPU RI

Lalu bagaimana jika setelah 1 x 24 jam masih belum mendapat e-mail verifikasi? Berikut hal yang perlu dilakukan

● Lakukan pendaftaran ulang (re-registrasi) dengan ID KTP dan e-mail yang sama. Jangan sampai beda, karena sistem akan kembali
mengirimkan verifikasi ke e-mail yang didaftarkan
● Cek secara berkala folder e-mail, inbox, promotion, spam, junk, dsb.
● Jika kendala masih sama setelah 1 x 24 jam, silakan hubungi
Helpdesk.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Instagram @kementerianbumn Instagram @fhci.bumn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah