Pendaftaran PPPK Teknis 2022 akan Segera Dibuka! Berikut Tips Agar Mudah Diterima

- 6 November 2022, 14:30 WIB
Pemerintah membuka lowongan PPPK Teknis tahun 2022.
Pemerintah membuka lowongan PPPK Teknis tahun 2022. /menpan.go.id/

1. Untuk calon pelamar dengan jabatan fungsional di jenjang pemula, terampil dan ahli pertama wajib memiliki pengalaman 2 tahun di bidang kerja yang relevan.

2. Untuk calon pelamar dengan jabatan fungsional di jenjang ahli muda, wajib memiliki pengalaman 3 tahun di bidang kerja yang relevan.

3. Untuk calon pelamar dengan jabatan fungsional di jenjang Madya, wajib memiliki pengalaman 5 tahun di bidang kerja yang relevan.

Baca Juga: INILAH  DAFTAR  LENGKAP  TV Digital Khusus Merek Samsung, Gampang, Tinggal Lihat dan Cocokkan

Untuk batasan usia bagi pelamar PPPK Teknis ini adalah mininal 20 tahun. Sementara itu untuk batasan yang paling tinggi yakni satu tahun sebelum batas usia tertentu pada jabatan yang akan dilamar, dan juga wajib sesuai dengan peraturan serta perundang-undangan yang berlaku.

Untuk terdapat sanksi untuk para calon pelamar tenaga teknis 2022 yang telah mengundurkan diri dari CPNS dan PPPK golongan THK 2 pada seleksi sebelumnya, yakni berupa tidak diperkenankan untuk mengikuti seleksi pendaftaran PPPK Teknis 2022 yang digelar kali ini. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah