Gubernur Minta Seluruh Daerah di Jawa Barat Tingkatkan Penegakan Aturan AKB

- 17 September 2020, 19:48 WIB
Sekretaris GTPP Covid-19 Jabar Daud Achmad. (Dok. Humas Pemprov Jabar)
Sekretaris GTPP Covid-19 Jabar Daud Achmad. (Dok. Humas Pemprov Jabar) /

Sementara itu, prinsip penegakan aturan AKB sesuai Peraturan Gubernur nomor 60/2020 mengenai penerapan sanksi.

Baca Juga: Ingin Lolos Pendaftaran Prakerja Gelombang 9? Hindari 3 Kesalahan Ini

Aturan tersebut kemudian diimplementasikan dalam Peraturan Bupati atau Walikota masing-masing daerah.

"Kami lihat implementasinya secara langsung sudah cukup baik, tinggal konsistensi, jangan hanya sekali-dua kali karena ini masih tetap berlanjut. Pandemi kita ini masih panjang," kata Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Jawa Barat, Dani Ramdan dalam kesempatan yang sama.

Artikel ini telah terbit sebelumnya di Pikiran Rakyat dengan judul Seluruh Daerah di Jawa Barat Diminta Tingkatkan Penegakan Aturan AKB

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima BLT Pegawai Tahap 3 Melalui Web, Aplikasi, SMS, dan Whatsapp

Menurut pemantauannya, masyarakat di daerah seperti di Purwakarta belum 100 persen menggunakan masker. Hal itu terbukti dengan banyaknya warga yang terjaring razia masker yang dilakukan tim GTPP Covid-19 Purwakarta.***(Hilmi Abdul Halim/Pikiran Rakyat)

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x