Inilah Menu Buka Puasa yang Perlu Dihindari saat Bulan Ramadhan, Dapat Memicu Berbagai Penyakit

- 5 April 2023, 15:21 WIB
gorengan sebaiknya dihindari sebagai menu buka puasa Ramadhan.
gorengan sebaiknya dihindari sebagai menu buka puasa Ramadhan. /YouTube tri pujis/

Oleh karena itu, saat berpuasa Ramadhan alangkah baiknya menghindari konsumsi makanan berkaleng terlebih dahulu.

9. Makanan tinggi garam

Selain dapat memicu hipertensi, makanan yang mengandung tinggi garam juga dapat menyebabkan tubuh dehidrasi.

Oleh karena itu, hindarilah makanan yang mengandung tinggi garam, karena garam akan menyerap cairan tubuh yang kamu gantikan saat berbuka. Selain itu kamu akan mudah merasa haus karena mengalami dehidrasi.

Baca Juga: Wisata Kuliner Khas Tasikmalaya yang Menawarkan Menu Klasik dan Rasa yang Enak, Patut Dicicipi

10. Makanan berlemak

Makanan berlemak dapat menyebabkan kerja lambung semakin berat, sehingga membuat kehilangan selera makan dan meningkatkan risiko penyakit lainnya seperti hipertensi, jantung, dan stroke.

Oleh karena itu hindarilah menu buka puasa tersebut agar puasa tetap lancar, nyaman, dan terhindar dari berbagai masalah kesehatan.

Itulah beberapa makanan yang harus kamu hindari saat berbuka puasa Ramadhan agar tubuhmu terhindar dari berbagai penyakit berbahaya. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah