NAPAK TILAS Sayembara Nyi Mas Gandasari dengan Syekh Magelung Sakti, 2 Wali Sakti Zaman Sunan Gunung Jati

- 15 September 2022, 06:30 WIB
Ilustrasi Sunan Gunung Jati salah satu Walisongo.
Ilustrasi Sunan Gunung Jati salah satu Walisongo. /Tangkap layar youtube/YouTube Channel Cerita Sejarah

Baca Juga: PREDIKSI SKOR dan Head to Head Persib vs Barito Putera: Luis Milla Harus Waspada, Ini Sebabnya

Dalam pelarian kali ini Nyi Mas Gandasari menuju arah utara sebelah barat Arjawinangun. Jejak tersebut sekarang dapat ditemukan dengan adanya Lemah Duwur (tanah tinggi) di daerah tersebut.

Konon tanah tersebut timbul saat selendang Nyi Mas Gandasari buat menimang bayi, saat lari tidak disadari menjuntai sehingga mengakibatkan tanah yang dilewatinya tersibak dan menjadikan tanah sepanjang pelarian menjadi tinggi.

Hal tersebut baru disadari Nyi Mas Gandasari hingga akhirnya ia berhenti dan menyimpan selendang tersebut dengan diikatkan di bagian pinggangnya sebagai bengkung (sabuk pinggang).

Baca Juga: Liga Champions Real Madrid vs RB Leipzig: Link Live Streaming Statistik, dan Prediksi Skor

Tempat pemberhentian Nyi Mas Gandasari ini kemudian sekarang dikenal dengan dengan nama Si Bengkung.

Menyadari jejak pelariannya yang sangat mudah ditelusuri, akhirnya Nyi Mas Gandasari mengubah arah pelariannya menuju arah timur.

Akan tetapi kemanapun Nyi Mas Gandasari berlari Syekh Magelung Sakti senantiasa mampu mengajar dan bisa mengenali penyamarannnya.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING, Prediksi Skor, Info Pemain Chelsea vs Salzburg Liga Champions Malam ini

Akhirnya Nyi Mas Gandasari memutuskan kembali berlaga menghadapi lawan sayembaranya yang tidak lain Syekh Magelung Sakti tersebut. Namun kali ini ia memutuskan untuk bertanding adu kesaktian diatas langit.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah