Kategori Desa Berkembang, Maju, Mandiri dan Tertinggal Menurut Klasifikasi IDM

- 18 Mei 2023, 22:35 WIB
Kategori Desa Berkembang, Maju, Mandiri dan Tertinggal Menurut Klasifikasi IDM
Kategori Desa Berkembang, Maju, Mandiri dan Tertinggal Menurut Klasifikasi IDM /Foto Ilustrasi/Sumenep Newas

Sementara itu desa dengan kategori desa tertinggal, yakni dari ketiga potensi yang ada belum atau kurang dikelola dan masih banyak yg miskin, penilaian hanya mencapai 0,4907 < IDM ≤ 0,5989.

Baca Juga: 20 Mei, Kemerdekaan Timur Leste dan Sejarah Berdirinya Bumi Loro Sae

Untuk penilaian IDM ≤ 0,4907 dengan ketiga potensi baik sosial, ekonomi dan lingkungan serta yang rentan tidak mampu mengelolanya, masuk pada kategori desa sangat tertinggal.

Jadi komponen yang menjadi penilaian untuk menentukan apakah status desa itu tergolong ke dalam Kategori Desa Mandiri, Maju, Berkembang dan Tertinggal adalah Faktor Ketahanan Sosial, Ketahanan Ekonomi dan Ketahanan Lingkungan.

Yang kemudian digunakanlah rumus IDM = (IKS+IKE+IKL)/3. Dimana kode dalam rumus tersebut dijelaakan sebagai berikut:

Baca Juga: Selain Jadi Pewarna Alami, Berikut Ini Manfaat Daun Pandan bagi Kesehatan Tubuhmu

IDM : Nilai Indeks Desa Membangun
IKS : Nilai Indeks Ketahanan Sosial
IKE : Nilai Indeks Ketahanan Ekonomi
IKL : Nilai Indeks Ketahanan Lingkungan

Mengenai bidang-bidang yang masuk dalam penilaian dari masing-masing 3 komponen atau potensi tersebut, dapat digambarkan sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x