CONTOH TEKS SAMBUTAN SINGKAT Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah Tahun 2023, Mudah Dihafal

- 13 Juni 2023, 10:49 WIB
Ilustrasi kambing kurban, contoh sambutan  panitia idul adha
Ilustrasi kambing kurban, contoh sambutan panitia idul adha /tangkapan layar/

Baca Juga: HARU dan PILU, Bocah Belia Amel Amelia Hingga Dikunjungi Bupati Majalengka

Laa ilaha illallahu Allahu Akbar,
Allahu Akbar walillahilhamd,

Allahu Akbar Kabiro,
Walhamdulillahi Katsiro,
Wasubhanallahibukrota wa'ashila,

Laa ilaha illallahu Allahu Akbar,
Allahu Akbar walillahilhamd,

Alhamdulillah, washolatu wassalamu 'ala rosulillah wa 'ala alihi washohbihi wama walah, amma ba'du.

Jama'ah idul adha yang dirahmati Allah Subhanahu wata'ala.

Pada hari yang berbahagia ini, izinkan saya menyampaikan sepah dua patah kata atas nama aparat desa atau panitia penyelenggara sholat idul adha 1444 Hijriah tahun 2023.

Pertama, kami ingin sampaikan untuk seluruh jama'ah yang hadir pada saat ini, yaitu ucapan: selamat hari raya idul adha 1444 Hijriah tahun 2023.

Patut kita syukuri bersama bahwa, di pagi hari yang berbahagia ini, kita bisa berkumpul di tempat yang mulia ini, untuk bersama-sama menjalankan ibadah sholat sunnah idul adha.

Perlu diketahui bahwa, Tidak ada satu amalan apa pun yang lebih utama pada hari raya idul adha ini, bila dibandingkan dengan amalan berkurban.

Halaman:

Editor: Rahman Prayitno Sodikin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x