CONTOH TEKS SAMBUTAN SINGKAT Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah Tahun 2023, Mudah Dihafal

- 13 Juni 2023, 10:49 WIB
Ilustrasi kambing kurban, contoh sambutan  panitia idul adha
Ilustrasi kambing kurban, contoh sambutan panitia idul adha /tangkapan layar/

PORTAL MAJALENGKA - Berikut ini contoh teks sambutan singkat yang sangat mudah dibacakan dan dihapal, baik oleh kepala desa atau pun panitia penyelenggara sholat Idul Adha 1444 Hijriah tahun 2023.

Sesaat hendak menjalankan ibadah sholat sunnah idul adha secara berjama'ah, biasanya terlebih dahulu akan ada susunan acara yang di dalamnya terdapat beberapa sambutan.

Sambutan sholat idul adha biasanya akan disampaikan oleh Kepala Dessa atau yang mewakilinya atau juga panitia penyelenggara sholat id.

Baca Juga: 50 Contoh Soal Tes Tulis CAT Calon Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota Lengkap Kunci Jawabannya

Lalu seperti apa contoh sambutan yang bagus dan baik untuk disampaikan sebelum sholat idul adha 1444 H tahun 2023?.

Berikut ini Portal Majalengka - Pikiran Rakyat tuliskan contoh teks sambutan yang cocok disampaikan saat hari raya idul adha 1444 Hijriah tahun 2023, dengan tema keistimewaan berkurban.

Assalamu 'alaykum warahmatullahi wabarokatuh

Allahu Akbar,
Allahu Akbar,
Allahu Akbar,

Halaman:

Editor: Rahman Prayitno Sodikin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x