Tak Sesulit yang Anda Kira, Kenali 3 Komponen Struktur APBDes Ini Pasti Segera Paham

- 15 Mei 2023, 07:00 WIB
Apdes 2022, Sumber: Pemdes Bohabak  IV
Apdes 2022, Sumber: Pemdes Bohabak IV /

Baca Juga: TIPS Cara Cegah Sakit Mag yang Dapat Kamu Lakukan, Ikuti Langkah-Langkah Ini

Dari ketiga komponen yang dimaksud diantaranya adalah pendapatan desa, belanja desa, dan pembiayaan desa.

Dan berikut inilah penjelasan singkat dari ketiga komponen utama struktur APBDes tersebut, antara lain:

1. Pendapatan Desa

Mengenai pendapatan desa dalam UU No. 6/2014 ayat 1, dijelaskan bahwa desa memiliki 7 sumber pendapatan.

Baca Juga: Apakah Mandi Malam Sebabkan Rematik? Inilah Beberapa Fakta Menarik Terkait Mandi Malam

Sementara dalam permendagri No 20/2020 pasal 9 ayat (1) disebutkan bahwa pendapatan desa dapat diklasifikasikan menurut kelompok, jenis dan objek pendapatan.

Dalam Klasifikasi menurut kelompoknya sendiri, pendapatan desa dibagi dalam tiga bagian, yakni pendapatan asli desa (PAD), transfer dan pendapatan lainnya.

2. Belanja Desa

Belanja desa ini merupakan komponen kedua dalam struktur APBDes, belanja desa ini meliputi semua pengeluaran dari rekening desa yang merupakan kewajiban desa dalam 1 (satu) tahun anggaran yang tidak akan diperoleh pembayarannya kembali oleh desa.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x