Pemprov DKI Jakarta Gelar Mudik Gratis 2022, Cek Cara Daftar dan Waktunya di Sini

- 17 April 2022, 13:12 WIB
Pemprov DKI Jakarta Gelar Mudik Gratis 2022, Cek Cara Daftar dan Waktunya di Sini
Pemprov DKI Jakarta Gelar Mudik Gratis 2022, Cek Cara Daftar dan Waktunya di Sini /Instagram/Damri Indonesia/

- Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta

- Suku Dinas Perhubungan Kota Jakarta Barat

- Suku Dinas Perhubungan Kota Jakarta Pusat

- Suku Dinas Perhubungan Kota Jakarta Timur

- Suku Dinas Perhubungan Kota Jakarta Selatan

- Suku Dinas Perhubungan Kota Jakarta Utara.

Baca Juga: Luka Modric Akan Akhiri Karir di Bernabeu, Begini Penjelasan Bos Real Madrid

Kota tujuan mudik gratis 2022 Pemprof DKI Jakarta 2022 Dishub menyebut, program mudik gratis ini menuju 17 kota dan kabupaten di 5 provinsi. Kota dan kabupaten tersebut, yakni:

- Palembang
- Lampung
- Tegal
- Pekalongan
- Semarang
- Kebumen
- Cilacap
- Purwokerto
- Solo
- Wonosobo
- Yogyakarta
- Sragen
- Wonogiri
- Madiun
- Kediri
- Jombang
- Malang.

Adapun arus mudik melalui program mudik gratis DKI Jakarta 2022, dijadwalkan pada:

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Instagram @dishubdkijakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah