Bawaslu Majalengka Segera Buka Pendaftaran Panwascam untuk Pilkada, Berapa Honor dan Apa Saja Syaratnya

- 15 April 2024, 21:12 WIB
Besaran Honor dan Syarat Rekrutmen Panwascam Pilkada 2024
Besaran Honor dan Syarat Rekrutmen Panwascam Pilkada 2024 /Bawaslu Bojonegoro

Sementara dua orang anggota lainnya akan mendapatkan honor sebesar Rp 1.900.000.

Lalu persyaratan apa saja yang harus dipersiapkan untuk bisa mendaftar menjadi anggota Panwascam.

Berikut Persyaratan Pendaftaran :

1. Warga Negara Indonesia;

2. Pada saat pendaftaran berusia paling rendah 25 (dua puluh lima) tahun;

3. Setia kepada Pancasila sebagai dasar negara, Undang-Undang Dasa Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika, dan cita-cita Proklamasi 17 Agustus 1945;

3. Tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang memperoleh kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam pidana 5 (lima) tahun atau lebih;

4. Mempunyai integritas, berkepribadian yang kuat, jujur, dan adil;

5. Berdomisili di wilayah Kabupaten/Kota yang bersangkutan dibuktikan dengan Kartu tanda Penduduk (KTP) Elektronik.

6. Memiliki kemampuan dan keahlian yang berkaitan dengan penyelenggaraan Pemilu, ketatanegaraan, kepartaian, dan pengawasan Pemilu;

Halaman:

Editor: Rahman Prayitno Sodikin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah