Merdeka dari Desa, Ketua Forum Bumdes Indonesia Kabupaten Cirebon Optimistis Bentuk Holding Bumdes

- 19 Maret 2023, 21:10 WIB
Agenda Senin, 20 Maret 2023: Pelantikan DPD Forum Bumdes Indonesia Kabupaten Cirebon dan Dialog Merdesa "Desa Sinergi, Bumdes Mandiri."
Agenda Senin, 20 Maret 2023: Pelantikan DPD Forum Bumdes Indonesia Kabupaten Cirebon dan Dialog Merdesa "Desa Sinergi, Bumdes Mandiri." /

Baca Juga: Manfaaat Buah Kurma saat Sahur dan Berbuka Puasa Bulan Ramadhan, Mampu Tahan Lapar dan Dahaga

"Posisi Bumdes di desa sangatlah penting. Saya biasa menyebut, Bumdes itu bisa menjadi wadah pengembangan ekonomi masyarakat. Dan tentunya berdampak bagi nasional," ujarnya lagi.

Dalam pelantikan DPD Forum Bumdes Indonesia Kabupaten Cirebon akan menghadirkan tokoh nasional untuk memberi motivasi dan semangat kepada Bumdes se-Kabupaten Cirebon.

Rangkaian pelantikan DPD Forum Bumdes Indonesia Kabupaten Cirebon digelar DIALOG MERDESA "Merdeka dari Desa" dengan tema Desa Sinergi BUMDes Mandiri. Dalam kesempatan itu, akan dihadirkan sejumlah tokoh nasional sebagai narasumber untuk memberi motivasi dan semangat kepada Bumdes se-Kabupaten Cirebon.

Baca Juga: LAKUKAN 3 HAL INI! Warna Ikan Channa Asiatica Red Stripe Bakal Naik Merona

Para narasumber yang dijadwalkan hadir adalah:
1. Addin Jauharuddin, ME - Komisaris PT POS
2. Zainul Munasichin, MA - Stafsus Kemendes PDT Ri
3. Drs. Samsul Widodo, MA - Staf Ahli Kemendes PDT RI
4. Yani Setiadi, MM - Ketua DPN Forum BUMDes Kabupaten
5. H. Mohamad Luthfi, M.Si - Ketua DPRD Kabupaten Cirebon
6. Iim Ibrahim - Direktur BUMDes Kaduela

Adapun Bupati Cirebon Drs Imron M.Ag didapuk sebagai Keynote Speaker.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x