3 Warna yang Tidak Disukai Rasulullah SAW, Inilah Alasannya

- 6 Oktober 2023, 10:00 WIB
Ilustrasi.
Ilustrasi. /pexels.com/Gizem Mat/

Baca Juga: Tingkatkan Pertumbuhan Bisnis Brand Lokal dan UMKM, Shopee Jadi Solusi Perluas Jangkauan Pasar

Dalam hadist Muslim lainnya dikatakan bahwa "Sesungguhnya pakaian yang dicelup dengan warna kuning adalah pakaian orang kafir, maka janganlah kamu memakainya lagi." (HR Muslim).

Sementara itu, dikutip dari ebook bertajuk 146 Wasiat Nabi Untuk Wanita oleh Ibrahim Muhammad Al-Jama, dalam hadist riwayat Abu Dawud, diceritakan ada seorang wanita Bani Asad berkata:

"Suatu hari aku mengunjungi rumah Sayyidah Zainab r.a istri Rasulullh SAW. Saat itu, kami sedang mewarnai baju Sayyidah Zainab dengan warna kuning kemerah-merahan. Namun, saat kami sibuk mewarnai kain, tiba-tiba Rasulullah SAW datang.

Baca Juga: Gratis Sampai 7 Oktober 2023, Nih Cara Naik Kereta Cepat Whoosh Tanpa Tarif

Saat beliau melihat itu, ia kembali keluar rumah. Melihat sikap Rasulullah tersebut, Zainab mengerti bahwa Rasulullah tidak suka warna kuning kemerah-merahan itu.

Kemudian, Zainab mencuci kain tersebut dan menghilangkan semua warna kemerah-merahannya. Kemudian Rasulullah kembali muncul dan tak melihat warna itu lagi, maka ia segera masuk ke dalam rumah." (HR Abu Dawud).

2. Merah

Selain warna kuning, Rasulullah SAW juga tidak menyukai warna merah.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah