Kesaktian Raden Arya Salingsingan, Cukur Kumis Raja Mataram yang Kurang Ajar Pada Keturunan Sunan Gunung Jati

- 31 Maret 2022, 20:26 WIB
Kisah Sunan Gunung Jati dan keturunannya tidak lepas dari hal kesaktian, salah satunya Raden Arya Salingsingan yang mencukur kumis Raja Mataram tanpa terlihat.
Kisah Sunan Gunung Jati dan keturunannya tidak lepas dari hal kesaktian, salah satunya Raden Arya Salingsingan yang mencukur kumis Raja Mataram tanpa terlihat. /

PORTAL MAJALENGKA - Kesultanan Cirebon yang didirikan Sunan Gunung Jati begitu pesat dengan memiliki wilayah yang luas.

Setelah wafatnya Sunan Gunung Jati, Kesultanan Cirebon dipimpin oleh keturunannya yaitu Panembahan Ratu.

Setelah wafatnya Sunan Gunung Jati inilah dicatatkan dalam sejarah Cirebon alami serangan dari Kerajaan Mataram.

Bagaikan perang saudara, karena antara Mataram dan Cirebon merupakan kerajaan sekutu yang paling dekat.

Baca Juga: Nama Besar Ki Gede Alang Alang, Sosok Pendiri Cirebon Sebelum Masa Kesultanan Sunan Gunung Jati

Adapun pemicu terjadinya peperangan ini diceritakan dalam beberapa naskah naskah kuno babad Cirebon. Dalam penuturan sejarah di tanah Jawa pasti tidak akan terlepas dari hal yang tidak masuk akal.

Tidak bisa dibuktikan secara ilmiah karena tanah Jawa merupakan tanah yang tidak lepas dari kesaktian yang dimiliki para tokoh-tokoh sejarahnya.

Dikisahkan bahwa pada setiap tahunnya kerajaan-kerajaan yang berada di Jawa akan berkumpul di Kerajaan Mataram.

Sultan Cirebon Panembahan Ratu pada suatu ketika membawa para patih-nya untuk menghadiri pertemuan itu.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Wisata Religi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x