Beasiswa Santri Berprestasi 2023 Masih Dibuka, Berikut Persyaratan yang Harus Disiapkan dan Jadwal Pelaksanaan

- 7 Juli 2023, 10:17 WIB
Ilustrasi- Beasiswa Santri Berprestasi 2023 Masih Dibuka, Berikut Persyaratan yang Harus Disiapkan dan Jadwal Pelaksanaannya
Ilustrasi- Beasiswa Santri Berprestasi 2023 Masih Dibuka, Berikut Persyaratan yang Harus Disiapkan dan Jadwal Pelaksanaannya /Tangkap layar instagram.com/@pbsb_ri

5. Scan Asli Raport Halaman Identitas Santri dan Halaman Nilai 1 (satu) Tahun Terakhir;

6. Scan Asli Salinan Ijazah Telah Dilegalisir atau Surat Keterangan Lulus SPM/PDF/PKPPS/MAS/MAN/SMA/SMK;

7. Scan Asli Piagam atau Sertifikat Prestasi Akademik dan/atau Non Akademik (jika ada);

8. Scan Asli Surat Keterangan Mukim ditandatangani oleh pimpinan Pesantren

Baca Juga: Cepat Sembuh Mbah Nun, yang Sedang Dirawat di RS Sardjito

9. Scan Asli Surat Rekomendasi dari Pesantren asal santri ditandatangani oleh pimpinan Pesantren;

10. Scan Asli Surat Pernyataan Kebenaran Data dan Dokumen bermaterai Rp.10.000,- dan bertanda tangan santri bersangkutan;

11. Scan Asli Surat Pernyataan Komitmen Calon Mahasantri PBSB bermaterai Rp.10.000,- dan bertanda tangan santri bersangkutan.

12. Scan Asli Surat Keterangan Santri Mampu Membaca dan Memahami Kitab Fathul Qarib Bagi Pendaftar pada Ma’had Aly Salafiyah Syafi’iyah;

Baca Juga: Gen Z, Kenalan Sama Bentuk KTP Sebelum e-KTP Yuk

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Kemenag RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x