INFO LENGKAP Jadwal Resmi Seleksi PPPK 2023

- 11 Agustus 2023, 11:04 WIB
INFO LENGKAP Jadwal Resmi Seleksi PPPK 2023./Foto Ilustrasi
INFO LENGKAP Jadwal Resmi Seleksi PPPK 2023./Foto Ilustrasi /Dok. menpan

Baca Juga: Polusi Udara Semakin Parah! Beginilah Sebab dan Dampaknya

- Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi: 21 November - 1 Desember 2023
- Pengumuman Kelulusan: 28 November - 4 Desember 2023
- Masa Sanggah: 5 - 7 Desember 2023
- Jawab Sanggah: 5 - 9 Desember 2023
- Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi Hasil Sanggah: 8 - 12 Desember 2023

- Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah: 8 - 14 Desember 2023
- Pengisian DRH NI PPPK: 15 Desember 2023 - 13 Januari 2024
- Usul Penetapan NI PPPK: 14 Januari - 12 Februari 2024

Tidak hanya itu, dalam surat edaran tersebut juga BKN menginformasikan jadwal seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023.

Baca Juga: Studi ILO dan OJK Ungkap Kebutuhan Mendesak Akan Transformasi Digital di Bank Perekonomian Rakyat dan Syariah

Perlu diketahui pemerintah melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) telah menetapkan sebanyak 572.496 formasi aparatur sipil negara (ASN) nasional 2023 (data per 1 Agustus 2023). Jumlah tersebut untuk formasi 72 instansi pemerintah pusat sebanyak 78.862 ASN, dan pemerintah daerah 493.634 ASN.

Alokasi formasi CASN untuk pemerintah pusat terinci sebanyak 28.903 untuk CPNS dan 49.959 untuk PPPK. Adapun di pemerintah daerah dialokasikan khusus sebanyak 296.084 PPPK Guru, 154.724 PPPK Tenaga Kesehatan, dan 42.826 PPPK Teknis. Proses seleksi akan dimulai pada September 2023.***

Ikuti selengkapnya artikel kami di Google News

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x