Kitab Ramalan Jayabaya Berasal dari Kitab Islam Kuno, Syiar Islam Pra Sunan Gunung Jati dan Walisongo

- 30 Mei 2022, 10:30 WIB
Kitab Ramalan Jayabaya Berasal dari Kitab Islam Kuno, Siar Islam Pra Sunan Gunung Jati dan Walisongo
Kitab Ramalan Jayabaya Berasal dari Kitab Islam Kuno, Siar Islam Pra Sunan Gunung Jati dan Walisongo /Hindu Ensiklopedi Indonesia

PORTAL MAJALENGKA - Menguak sejarah masuknya ajaran Islam sebelum masa Sunan Gunung Jati dan Walisongo yang ada pada abad ke-15.

Dakwah ajaran Islam yang dilakukan di tanah Jawa oleh Sunan Gunung Jati dan Walisongo diyakini ada pada abad ke-15.

Namun sebelum Islam diajarkan secara luas oleh Sunan Gunung Jati dan Walisongo kepada masyarakat Jawa.

Baca Juga: Klasemen Sementara MotoGP Usai MotoGP Italia 2022: Fabio Quartararo Masih Kokoh di Puncak

Ternyata sudah ada orang Islam yang masuk ke tanah Jawa sebelum masa Sunan Gunung Jati dan Walisongo ada.

Dilansir Portal Majalengka dari Atlas Walisongo tentang temuan makam kuno yang diyakini adalah makam seorang guru dari Prabu Jayabaya.

Dalam perjalanan masuknya Islam ke Tanah Jawa terselip sebuah kisah tentang Prabu Jayabaya yang merupakan murid dari seorang ulama besar asal Persia.

Baca Juga: INILAH KISAH PRABU SILIWANGI Diajak Masuk Islam Oleh Cucunya Sunan Gunung Jati

Prabu Jayabaya sangat terkenal dengan Kitab Ramalan Jayabaya, kitab yang meramalkan masa depan Nusantara.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Atlas Walisongo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah