11 Kuliner Khas Majalengka yang Masih Diburu hingga Sekarang, Perlu Rasanya Dicoba

- 3 Januari 2023, 23:05 WIB
Kuliner Khas Majalengka yang Masih Diburu hingga Sekarang, Perlu Rasanya Dicoba
Kuliner Khas Majalengka yang Masih Diburu hingga Sekarang, Perlu Rasanya Dicoba /Kodar Solihat/DeskJabar

Nasi lengko disajikan dengan isian yang terdiri dari nasi putih, tahu tempe, toge, mentimun dan disiram dengan sambal kacang.

4. Kalua Jeruk

Kalua merupakan sejenis makanan yang dibuat menggunakan bahan dasar daging jeruk.

Untuk membuatkan kalua jeruk, ditambahkan gula kalua atau gula merah pada daging jeruk yang telah disiapkan.

Baca Juga: Jangan Sampai Ketinggalan! Berikut 10 Formasi Yang Akan Dibuka oleh Kemenkumham

Tekstur kalua dari bagian luar ini keras, namun jika kamu sudah menggigitnya maka akan terasa lembut.

Rasa kalua ini manis dan banyak dipilih sebagai buah tangan ketika berkunjung ke Majalengka.

5. Jalakotek

Jalakotek salah satu kuliner khas Majalengka yang masih diburu masyarakat. Kamu dapat dengan mudah menjumpai penjual jalakotek di sekitar alun-alun Majalengka.

Baca Juga: Majelis Hakim Jadwalkan Datangi Rumah Terdakwa Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: YouTube Topi Jelajah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x