BEDA DAERAH LAIN, Bukan Kedelainya tapi Daunnya yang Diolah dan Jadi Kuliner Khas Majalengka

- 27 November 2022, 22:44 WIB
BEDA DAERAH LAIN, Bukan Kedelainya tapi Daunnya yang Diolah dan Jadi Kuliner Khas Majalengka
BEDA DAERAH LAIN, Bukan Kedelainya tapi Daunnya yang Diolah dan Jadi Kuliner Khas Majalengka /Tangkapan layar/YouTube Novi Nouf

PORTAL MAJALENGKA - Seperti daerah lainnya, Majalengka sebagai kota wisata juga memiliki kuliner khas.

Kuliner khas Majalengka ini bisa dicoba sendiri di rumah atau datang langsung ke Kota Angin agar mendapat sensasi tersendiri.

Kuliner yang jarang orang tahu ini baru bisa ditemukan di Majalengka. Karena masyarakat sengaja membudidayakan bahannya.

Baca Juga: What is The LOTEK SEMANGGEN, Kuliner Khas Majalengka Nikmatnya Sangat Menggoda

Biasanya orang akan mengenal olahan dari kacang kedelai berupa kecap, tempe, atau tahu. Namun di Majalengka berbeda.

Sebagian masyarakat Majalengka tidak mengambil kedelainya sebagai bahan makanan, namun daun yang tumbuh pada pohon kedelai.

Daun ini merupakan daun kedelai yang baru pertama tumbuh dan diolah menjadi makanan lezat yang dapat memanjakan lidah Anda.

Baca Juga: Misteri Petilasan Nyai Ratu Rambut Kasih di Majalengka, Pernah Ada yang Mati Karena Buang Limbah

Apalagi jika makanan ini disandingkan dengan lauk berupa masakan khas Sunda seperti ikan asin atau sayur asem.

Makanan ini identik pedas. Namun jika Anda bukan penyuka pedas, maka dapat memesannya tanpa cabai.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x