Kedudukan Sunan Gunung Jati sebagai Wali Qutub di Kalangan Walisongo Diakui Kesultanan Demak

- 28 Juli 2022, 18:15 WIB
Sunan Gunung Jati merupakan walisongo yang juga wali qutub yang menobatkan dua sultan di Kesultanan Demak.
Sunan Gunung Jati merupakan walisongo yang juga wali qutub yang menobatkan dua sultan di Kesultanan Demak. /YouTube Wali Songo

Hal itu nampak ketika beliau diminta untuk memimpin upacara penobatan dua orang Sultan Demak, yakni Adipati Unus menjadi Sultan Demak II pada tahun 1518 Masehi.

Kala itu, Adipati Unus menggantikan kedudukan ayahnya, Raden Patah yang telah meninggal dunia.

Lalu yang kedua, memimpin upacara penobatan Raden Trenggono menjadi Sultan Demak III menggantikan kedudukan kakaknya, Adipati Unus yang gugur di medan pertempuran melawan Portugis.

Meski saat itu di Demak ada Sunan Kudus dan Sunan Kalijaga, namun upacara penobatan tersebut diserahkan kepada Sunan Gunung Jati.

Baca Juga: Karomah Syaikhona Kholil Bangkalan Bikin Kyai Muntaha Mengucek-ngucek Mata: Lihat Kabah dari Lubang

Hal itu disebabkan Sunan Gunung Jati dianggap sebagai pemimpin para wali yang arif, adil, dan bijaksana dalam menangani masalah politik dan juga penobatan.

Disclaimer: Artikel ini dikutip dari satu versi. Membuka kemungkinan adanya perbedaan dari sumber versi lainnya. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Buku Jalan Hidup Sunan Gunung Jati karya Eman Suryaman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah