Apakah Benar Hewan Qurban Jadi Kendaran di Akhirat Nanti? Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 23 Juni 2022, 13:46 WIB
Apakah Benar Hewan Qurban Jadi Kendaran di Akhirat? Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Apakah Benar Hewan Qurban Jadi Kendaran di Akhirat? Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat /

"Maksudnya hewan-hewan ini jika kita bisa mencari yang paling bagus, yang paling baik maka memungkinkan pahalaanya semakin bagus, semakin banyak.

Dengan banyaknya pahala ini, ini yang akan memudajkan kita melewati asshirat karena timbangannya semakin besar, semakin baik," jelas Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: TIPS Memilih Hewan atau Kambing Kurban untuk Lebaran Idul Adha 2022

Maka, maksud dari hadist tersebut menurut sebagian ulama yang dimaksudkan menjadi kendaraan dalam konteks amalnya, bukan dalam konteks hewannya.

Karena dalam Alquran menyebutkan bahwasnnya yang sampai pada Allah itu bukan dagingnya, bukan darahnya, tapi yang sampai pada Allah itu ketakwaannya.

"Dengan takwa ini kendaraan yang terbaik, dan pakaian terbaik yang kita kenakan untuk bisa menghadap Allah dan mempercepat kita melewati shirat guna menuju rahmat Allah Swt," tutur Ustadz Adi Hidayat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah