Raja Tiongkok Berniat Permalukan Sunan Gunung Jati di Depan Para Pembesarnya, Ini yang Terjadi

- 11 Juni 2022, 16:18 WIB
Keramat Sunan Gunung Jati terbukti saat hendak dipermalukan Kaisar China, yang menguji dengan dua putrinya yang hamil dan tidak.
Keramat Sunan Gunung Jati terbukti saat hendak dipermalukan Kaisar China, yang menguji dengan dua putrinya yang hamil dan tidak. /Youtube

Namun menurut Gus Baha ketika manusia bisa melakukan hal yang di luar nalar itu adalah kehendak dari Allah SWT,

Hal ini yang dinamakan dengan sesuatu yang bersifat khusus, dan hal ini diberikan kepada orang tertentu.

"Dia (pemilik keramat) saat itu diberi hak seperti itu," ucap Gus Baha.

Gus Baha mencontohkan bagaimana keramat yang dimiliki Sunan Gunung Jati, sesuatu hal yang di luar nalar.

Baca Juga: Piala Presiden 2022 Sudah Dimulai, Berikut Jadwal Pertandingan Turnamen Pramusim Liga 1

Ketika Sunan Gunung sumpek, dia coba melakukan sholat namun tetap saja suntuk dan tetap sama hingga sholat ketiga kalinya saat berada di China.

Kemudian Sunan Gunung Jati mengalami beberapa hal yang terjadi di sana, sehingga Sunan Gunung Jati terkenal kecerdasannya disana.

Hingga kecerdasan Sunan Gunung Jati didengar oleh Kaisar China yang memanggil Sunan Gunung Jati.

Pemanggilan Kaisar China ini untuk menguji kemampuan yang dimiliki Sunan Gunung Jati, apakah Gunung Jati benar-benar cerdas atau tidak.

Baca Juga: MENGERIKAN! Hal Mistis Sering Terjadi di Hutan Sancang, Misteri Tempat Prabu Siliwangi Menghilang

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Youtube Media Dakwah Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x