Perjanjian Sabdo Palon Noyo Genggong dengan Syekh Subakir, Dakwah Islam Pra Sunan Gunung Jati dan Walisongo

- 30 Mei 2022, 02:47 WIB
Ilustrasi. Pertarungan dahsyat Syekh Subakir dengan Sabdo Palon Noyo Genggong mempermudah dakwah Walisongo dan Sunan Gunung Jati.
Ilustrasi. Pertarungan dahsyat Syekh Subakir dengan Sabdo Palon Noyo Genggong mempermudah dakwah Walisongo dan Sunan Gunung Jati. /SS YouTube Keramat Wali

Masyhur cerita tentang Syekh Subakir yang bertarung dahsyat dengan Sabdo Palon Noyo Genggong.

Pertarungan dahsyat yang terjadi di puncak Gunung Tidar konon katanya menghabiskan waktu hingga 40 hari 40 malam.

Baca Juga: Penemuan Makam Kuno Mirip Fanh-Rang, Jauh Sebelum Sunan Gunung Jati dan Walisongo Ada di Nusantara

Pertarungan dahsyat antara Syekh Subakir dengan Sabdo Palon Noyo Genggong berakhir dengan tidak ada yang kalah dan tidak ada yang menang.

Hingga antara Syekh Subakir dengan Sabdo Palon Noyo Genggong akhirnya membuat kesepakatan meliputi:

1. Syekh Subakir dan para pendakwah lainnya boleh menyebarkan Islam namun tidak boleh dengan cara memaksa.

2. Para raja boleh memeluk Islam namun tidak boleh mengganggu adat istiadat dan budaya yang ada di tanah Jawa.

Baca Juga: Fakta Menarik Vinicius Junior, Pahlawan Real Madrid di Final Liga Champions: Nomor 4 Nilai Pasar Meroket

Dengan keberhasilan Syekh Subakir menaklukan tanah Jawa, kelak Sunan Gunung Jati dan Walisongo bisa leluasa menyebarkan ajaran Islam di tanah Jawa, Wallahu a'lam bishawab. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Atlas Walisongo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah