Sudah Adzan Subuh, Tapi Masih Makan Sahur Apakah Batal? Ustadz Abdul Somad Menjawab

- 4 April 2022, 09:30 WIB
Sudah Adzan Subuh, Tapi Masih Makan Sahur Apakah Batal? Ustadz Abdul Somad Menjawab
Sudah Adzan Subuh, Tapi Masih Makan Sahur Apakah Batal? Ustadz Abdul Somad Menjawab /Tangkap layar/YouTube VDVC Religi

"Jam 04.08 sudah ditetapkan oleh bada hisab dan rukiah di Kementerian Agama ada satu namanya BHR," kata Ustadz Abdul Somad.

"BHR menetapkan satu Ramadhan satu Syawal dan yang menetapkan waktu sholat," tambahnya.

Dijelaskan oleh Ustadz Abdul Somad, kalo sudah jam 04.08 maka pada waktu itu ada yang makan atau minum puasanya batal.

Tambahnya ada dalam hadits yakni siapa yang makan lalu kemudian mendengar adzan maka selesaikan makanannya. Itu dibaca syarat penjelasannya.

Baca Juga: Air Wudhu Tertelan Bisa Membatalkan Puasa? Simak Penjelasan Buya Yahya

"Di zaman Nabi mereka adzannya sebelum masuk waktu, jadi kalo waktunya jam 04.08 dia adzan jam 04.06. Maka ketika adzan belum masuk waktu," jelas Ustadz Abdul Somad.

Akan tetapi ketika di ujung adzan baru masuk 04.08. Maka pada saat awal adazn belum masuk perhitungan.

"Tapi, rata-rata Muadzin kita Adzan tepat masuk waktu," jelas Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: TERUNGKAP KASUS SUBANG Ternyata Para Saksi Dibayar, Begini Penjelasan Kades Indra Zaenal

Ketika ada ketidaksesuaian seperti waktu di handphone belum masuk di adzan sudah adzan. Sesuaikanlah dengan jam yang tepat agar waktunya tidak meleset.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Tsaqofah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah