Tahun Baru Imlek Indentik dengan Lampu Lampion, Berikut Sejarah dan Perkembangannya

- 29 Januari 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi lampion yang digunakan pada malam Tahun Baru Imlek 2022. Simak sejarah dan perkembangannya./ CokeLifeCreative/ Pixabay
Ilustrasi lampion yang digunakan pada malam Tahun Baru Imlek 2022. Simak sejarah dan perkembangannya./ CokeLifeCreative/ Pixabay /

Baca Juga: Viral Video Mobil Mercy Dirusak Massa karena Pengemudinya Diteriaki Maling di Bantul, Begini Kejadiannya

Menurut kepercayaan masyarakat Tionghoa, warna merah tersebut memiliki arti dan simbol tersendiri yakni memancarkan sesuatu yang positif.

Warna merah bagi masyarakat Tionghoa memberikan makna akan mendatangkan keberuntungan, keberkahan, kebahagiaan untuk memulai tahun baru.

Selain itu, warna merah juga dipercaya bisa mengusir roh-roh jahat. Makanya, lampu lampion ditempatkan di depan rumah. Tujuannya, mencegah roh jahat masuk ke rumah. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: jenizalight.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah