Polusi Udara Salah Satu Penyebab Global Warming, Berikut Faktor Lainnya yang Perlu Diketahui

- 15 Agustus 2023, 22:02 WIB
Ilustrasi polusi udara, penyebab utama Global Warming
Ilustrasi polusi udara, penyebab utama Global Warming /Unsplash/Chris LeBoutillier

Efek rumah kaca ini terbentuk oleh 25% energi matahari yang masuk ke bumi dipantulkan oleh awan atau partikel lain, 25% diserap awan, 45% diabsorpsi pemukaan bumi, dan 5% lainnya dipantulkan kembali ke permukaan bumi.

Baca Juga: Mirip Nama Hewan di Sungai, Salah Satu Dharmaputra Majapahit yang Memberontak Miliki Sebutan Unik

3. Limbah Industri

Gas limbah industri dan rumah tangga menjadi penyebab utama pemanasan global. Keberadaan industri menjadi penyebab paling awal pemanasan global.

Adanya industri kertas dan industri plastik menjadi salah satu dalang terbesar dari global warming atau pemanasan global.

4. Penggunaan Listrik Berlebih

Penyebab terjadinya pemanasan global lainnya adalah penggunaan listrik yang berlebihan. Pasalnya, menggunakan listrik secara berlebihan dapat menyebabkan terjadinya penguapan pada listrik.

Baca Juga: Empat Kakak-beradik yang Dinikahi Oleh Satu Raja Majapahit dan Hidup Rukun Berdampingan

Alat-alat elektronik di dalam rumah, seperti lemari es, freezer, dan pendingin ruangan (AC) juga menjadi penyebab pemanasan global.

Oleh karena itu, gunakan listrik sesuai dengan kebutuhan dan jika tidak lagi menggunakan alat elektronik. Lebih baik untuk mematikan dan melepas stop kontak.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x