Wajib Coba Ketan Susu di Kampung Inggris Pare, Murah dan Mengenyangkan

- 23 Desember 2021, 21:32 WIB
Wajib Coba Ketang Susu di Kampung Inggris Pare, Murah dan Mengenyangkan
Wajib Coba Ketang Susu di Kampung Inggris Pare, Murah dan Mengenyangkan /Youtube Lena

PORTAL MAJALENGKA – Kampung Inggris di Pare, Kediri, Jawa Timur, merupakan kampung pendidikan bahasa Inggris.

Di kampung Inggris kita akan menemukan berbagai macam orang dari berbagai daerah di Indonesia bahkan manca negara.

Kampung Inggris yang terletak di pare, Kediri Jawa Timur, memiliki banyak makanan khas salah satunya ketan susu.

Baca Juga: Gagal Datangkan Makan Konate, Persija Jakarta Dapatkan Pemain Baru dan Buru Skuad Timnas

Jika kalian ke kampung Inggris belum makan ketan susu berarti belum lengkap.

Ketan susu ini sangat terkenal di kampung Inggris, dengan rasa yang begitu lezat terbuat dari ketan serta diberi parutan kelapa dan toping lainnya seperti, kedelai, Milo, susu, bahkan dicampur semua.

Harga ketan susu juga cukup murah meriah dan dapat mengenyangkan perut.

Baca Juga: Coba Resep Makanan Tempe Mendoan, Lezat dan Cocok untuk Cemilan di Rumah

Bagi yang penasaran belum pernah coba, kini Portal Majalengka akan memberikan tips resep ketan susu khas daerah kampung Inggris.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah