Tim Formatur Diminta Jangan Salah Pilih Pengurus DPD Golkar Majalengka

- 2 Oktober 2020, 20:00 WIB
Politisi Golkar, H Sudibyo BO SSos SE MM
Politisi Golkar, H Sudibyo BO SSos SE MM /

Apalagi salah memilih calon yang akan didudukan di eksekutif dan legislatif.

Lebih jauh Sudibyo menambahkan, mulai saat ini elit partai di DPD Golkar Majalengka juga harus sudah memetakan calon-calon legislatif. 

Baca Juga: Prioritas Pembangunan, Pendamping Desa Kabupaten Majalengka Sosialisasikan Aplikasi eHDW dan eDMC19

Persiapan jauh-jauh hari dianggap penting, Sebab, melihat  pemilu 2019 Golkar di setiap dapil mengalami penurunan.perolehan suara.

“Kecuali dapil dua yang mendapat dua kursi, di dapil lain semuanya mengalami penurunan perolehan suara. Ini harus bisa jadi perhatian tim formatur,” ujarnya.

Ia menyarankan tim formatur agar meminta pihak-pihak terkait untuk memberikan masukan terhadap nama-nama yang dinilai bermasalah secara etik.

Baca Juga: Bupati Majalengka: Masyarakat Semakin Cerdas, Pelayanan Harus mudah

Sudibyo berharap, Partai Golkar ke depan lebih teliti dan selektif, termasuk memilih orang-orang yang akan duduk dalam kepengurusan partai.

"Apalagi di pusat, kami harus tahu bahwa kami memberikan dukungan kepada pemerintah. Sehingga, jangan sampai membebani kinerja pemerintah dengan hal-hal yang tidak perlu," kata dia.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah