3 Kuliner Khas Blora yang Patut Dicoba, Nikmatnya Memikat, Kamu Pasti Ketagihan

- 18 Februari 2023, 21:11 WIB
Soto Klethuk, salah satu kuliner khas Blora yang memikat.
Soto Klethuk, salah satu kuliner khas Blora yang memikat. /

3. Sate Khas Blora

Makanan dari daging yang ditusuk dan kemudian dibakar ini memang menjadi favorit masyarakat Indonesia.

Di Blora kamu akan menemukan berbagai olahan daging yang disate, mulai dari sate ayam, sate kambing, sate sapi hingga sate yang dibuat dari tempe.

Dengan beragamnya pilihan inilah yang akhirnya menjadikan makanan ini sebagai kuliner khas Kota Blora.

Sate ini kemudian diberi  sambal kacang yang begitu menggoda, apalagi jika disajikan dalam keadaan bertumpuk-tumpuk.

Sate Khas Blora disajikan dengan bertumpuk karena memang sistem pembayarannya akan sesuai dengan berapa tusuk sate yang dinikmati.

Keunikan lain yang membuat sate Blora istimewa adalah penyajiannya yang berbeda dari yang lain.

Itulah rekomendasi kuliner Khas Blora yang nikmatnya memikat dan  bikin ketagihan. Kamu harus mencobanya. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube RUANG KULINER


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x