KISAH MISTIS Tongkat Komando Milik Soekarno, Benarkah Pemberian dari Wali Allah?

- 19 Agustus 2022, 08:30 WIB
Presiden RI pertama Soekarno membacakan teks Proklamasi didampingi wakil Presiden pertama Moh Hatta.
Presiden RI pertama Soekarno membacakan teks Proklamasi didampingi wakil Presiden pertama Moh Hatta. /perpusnas.go.id/

PORTAL MAJALENGKA - Soekarno atau yang populer dipanggil Bung Karno merupakan Sang Proklamator kemerdekaan Republik Indonesia.

Soekarno dan Muhammad Hatta merupakan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia yang pertama kali di tanah Ibu Pertiwi ini.

Soekarno memiliki beberapa ciri khas yang menempel pada diri Presiden Indonesia pertama ini.

Baca Juga: Kisah Abu Nawas Pukuli Prajurit Istana untuk Membagi Hadiah Pemberian Raja Harun Al-Rasyid

Selama menjadi Presiden Republik Indonesia, Soekarno sangat khas dengan kopiah yang selalu dipakainya serta tongkat komando yang selalu dibawanya.

Ciri khas yang paling populer dari Soekarno adalah keberadaan tongkat komando yang selalu dibawanya.

Tongkat komando tersebut merupakan benda yang paling sering dibahas karena dianggap oleh sebagian kalangan bukan tongkat sembarangan.

Baca Juga: Lebih Cerdas Dari Jin Ifrit, Abu Nawas Diperintah Raja Harun Ar-Rasyid untuk Pindahkan Istana ke Atas Gunung

Dikutip Portal Majalengka dari youtube Wisata Religi, tongkat komando milik Soekarno itu dianggap memiliki daya magis atau kekuatan mistis. Terlebih ada beberapa fakta dan peristiwa yang sangat mencengangkan.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube wisata religi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x