Tips Sehat saat Berpuasa Ramadhan Agar Tubuh Tetap Bugar dan Tidak Mudah Sakit

- 31 Maret 2023, 08:00 WIB
Ilustras - Tips Sehat saat Berpuasa Ramadhan Agar Tubuh Tetap Bugar dan Tidak Mudah Sakit
Ilustras - Tips Sehat saat Berpuasa Ramadhan Agar Tubuh Tetap Bugar dan Tidak Mudah Sakit /pixabay

Baca Juga: LUAR BIASA, Kapolres Majalengka Buka Bersama dengan Para Tahanan Saat Bulan Ramadhan

1. Makan berserat dan banyak minum

Tips mudah untuk menyehatkan tubuh yaitu dengan banyak makan makanan berserat dan minum air putih ketika sahur dan berbuka

Konsumsi makanan yang banyak mengandung serat seperti sayur, buah, dan makanan yang mengandung karbohidrat kompleks seperti roti gandum dan beras merah. Serta mengonsumsi banyak makanan yang mengandung banyak gula.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Wilayah Majalengka, Indramayu dan Kuningan Hari Ke-9 Ramadhan 1444 H, Manfaatkan Ibadah Sahur

2. Olahraga ringan

Walaupun sedang berpuasa Ramadhan tidak berarti kita tidak melakukan olahraga. Kamu dapat tetap berolahraga secara rutin agar tubuhmu tetap sehat dan bugar.

Adapun olahraga yang disarankan saat bulan Ramadhan yaitu olahraga ringan seperti jalan kaki di pagi hari atau lakukan gerakan senam ringan selama 15-30 menit. Kamu juga bisa melakukan yoga atau bersepeda santai.

Hindari olahraga berat yang akan membuat cepat haus, lapar, dan lemas.

Baca Juga: POLRES MAJALENGKA Ungkap Misteri Kematian Eks Anggota Genk Motor MOONRAKER

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Youtube OMINK TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x