DUA HUTAN KERAMAT Prabu Siliwangi, Ada di Selatan dan Utara Tanah Pasundan

- 11 Maret 2022, 18:00 WIB
  Pohon Kaboa yang hidup di hutan Sancang Garut menyimpan banyak misteri. Pohon Kaboa itu diyakini orang pintar merupakan jelmaan Prabu Siliwangi
Pohon Kaboa yang hidup di hutan Sancang Garut menyimpan banyak misteri. Pohon Kaboa itu diyakini orang pintar merupakan jelmaan Prabu Siliwangi /

PORTAL MAJALENGKA - Hingga saat ini masyarakat Sunda mungkin sangat populer dengan nama Prabu Siliwangi yang melegenda, dan salah satu pemimpin paling sukses di tanah Pasundan

Bernama lengkap Sri Baguda Maharaja, Prabu Siliwangi merupakan seorang  raja yang arif dan bijaksana. Sebagai pemimpin masyhur, memiliki dua pusaka sakti yang selalu mendampinginya.

Prabu Siliwangi juga dikenal sering berkelana dan berjalan di hutan. Bagi masyarakat Sunda, hutan memiliki keindahan dan ekosistem alam.

Baca Juga: INILAH KISAH Rara Santang, Ibu Sunan Gunung Jati dan Anak Prabu Siliwangi

Bagi masyarakat Sunda, hutan juga memiliki cerita mistis dan salah satunya hutan di Tanah Pasundan.

Tanah Pasundan memiliki banyak hutan, di antara banyaknya hutan tersebut, ada hutan yang dianggap keramat oleh masyarakat bahkan dipercaya sebagai tempat bertapanya Prabu Siliwangi.

Ada hutan yang dipercaya masyarakat sebagai tempat bertapanya Prabu Siliwangi, sehingga disebut sebagai hutan keramat bahkan sering juga sebagai hutan yang angker.

Hutan keramat yang dikenal angker bahkan dipercaya tempat bertapa Prabu Siliwangi, seperti dilansir Portal Majalengka dari kanal YouTube Bujang Gotri dengan judul ‘ANGKER!! LEGENDA 2 HUTAN KERAMAT DI TANAH PASUNDAN’ yang diunggah 5 Maret 2022 yaitu:

Baca Juga: Dinan Fajrina Istri Doni Salmanan Dipanggil Bereskrim Polri Senin 13 Maret 2022

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Bujang Gotri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah