Manfaat Buah Alpukat untuk Ibu Hamil, Salah Satunya Mencerdaskan Janin dalam Kandungan

- 1 Maret 2023, 21:26 WIB
alpukat. Manfaat Buah Alpukat untuk Ibu Hamil, Salah Satunya Mencerdaskan Janin dalam Kandungan
alpukat. Manfaat Buah Alpukat untuk Ibu Hamil, Salah Satunya Mencerdaskan Janin dalam Kandungan /Facebook ta nata

Sehingga mengkonsumsi buah alpukat secara rutin dapat meningkatkan asupan asam folat untuk janin.

Selain itu, baik untuk menunjang perkembangan janin serta mengurangi risiko terjadinya gangguan pada pertumbuhan janin.

2. Mengoptimalkan perkembangan otak janin

Kandungan klorin pada buah alpukat bermanfaat untuk meningkatkan fungsi otak dan perkembangan saraf janin.

Baca Juga: ADU KEREN, SAMSUNG Galaxy Tab S6 Lite atau Huawei Matepad, Cek Spesifikasi dan Harganya

Dengan demikian, rutin mengkonsumsi buah alpukat selama masa kehamilan merupakan salah satu cara alami yang dapat kamu lakukan untuk menstimulasi dan mengoptimalkan perkembangan otak dan kecerdasan janin.

Disamping mengkonsumsi makanan yang sehat dan bergizi seimbang, kamu juga harus sering mengajak janin berinteraksi.

3. Meredakan kram

Munculnya kram selama kehamilan merupakan salah satu hal umum yang dirasakan ibu hamil.

Dengan mengkonsumsi buah alpukat adalah salah satu cara yang dpaat dilakukan untuk meredakan keluhan akibat kram pada masa kehamilan, khususnya pada bagian daerah punggung dan kaki.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Youtube Dunia Bunda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x