HARUS TAHU! Ini Beberapa Manfaat Telur Ayam Yang Bagus Untuk Kesehatan Tubuh

- 18 Desember 2021, 07:38 WIB
Konsumsi 2 Butir Telur Sehari dan Ini Yang Akan Terjadi, Benar-Benar di Luar Dugaan!
Konsumsi 2 Butir Telur Sehari dan Ini Yang Akan Terjadi, Benar-Benar di Luar Dugaan! /Istimewa/

PORTAL MAJALENGKA – Telur ayam merupakan salah satu bahan olahan makanan yang sangat digemari warga Indonesia.

Tak hanya enak dan lezat, telur ayam banyak dijumpai di seluruh daerah Indonesia serta memiliki harga yang sangat terjangkau.

Biasa diolah menjadi telur mata sapi, bumbu balado, dipecak pedas, hingga disayur.

Baca Juga: Tumis Timun dan Telur Orak Arik, Kuliner Makanan yang Wajib Dicaba, Cocok untuk Menu Keluarga

Perlu diketahui bahwa telur ayam terdapat sumber protein yang baik, serta vitamin dan mineral untuk kesehatan tubuh.

Seperti bermanfaat untuk kalian yang sedang program diet, mengkonsumsi telur ayam sangat cocok karena rendah kalori, dan tinggi protein.

Putih telur ayam juga bebas akan kolesterol dan lemak jenuh, sehingga cocok untuk dijadikan program diet.

Baca Juga: Coba Resep Makanan Tempe Mendoan, Lezat dan Cocok untuk Cemilan di Rumah

Telur ayampun mampu menguatkan tulang, gigi, serta mempermudah penyerapan kalsium, karena terdapat vitamin D, dan kaya akan nutrisi seperti vitamin B dan aneka mineral yakni fosfor, zat besi, Zinc, dan asam folat.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x