Sebelum Beli Smart atau Android TV, Pastikan Paham Pembeda Kedua Jenis Produk Televisi Ini

- 2 Juli 2023, 11:40 WIB
Sebelum Beli Smart atau Android TV, Pastikan Paham Pembeda Kedua Jenis Produk Televisi Ini
Sebelum Beli Smart atau Android TV, Pastikan Paham Pembeda Kedua Jenis Produk Televisi Ini /Changhong.com/

Dalam hal ini Smart TV tidak memiliki keunggulan tersebut, karena TV jenis ini hanya menawarkan akses ke beberapa aplikasi bawaan yang populer.

Baca Juga: Bacaleg Eka Fajar Irianto Ikut Salurkan Hewan Kurban

Selain itu pembaruan aplikasi di Smart TV sulit di dapat, sehingga kadang beberapa aplikasi tidak mendukung.

3. Update

Keunggulan Android TV di samping mampu menawarkan koleksi aplikasi yang lebih besar, Android TV ini juga lebih unggul dalam firmware dan pembaruan aplikasi.

Android TV punya pengembangan teknologi yang aktif, dan rajin menghadirkan pembaruan. Ketika terkoneksi dengan internet, maka akan dapat menikmati update otomatis.

Sebaliknya Smart TV tidak begitu sering mendapatkan pembaruan, yang akhirnya OS TV menjadi usang setelah beberapa tahun.

Baca Juga: Makanan dan Minuman Penetral Lemak dalam Tubuh Setelah Banyak Mengonsumsi Daging

4. Asisten suara

Perbedaan mencolok lainnya antara Android dan Smart TV adalah fitur asisten suara. Asisten suara Google bawaan Android TV membuatnya menonjol dari pesaingnya.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah