Docang Kuliner Tradisional Khas Cirebon, Begini Cara Masaknya

- 6 November 2021, 13:30 WIB
Docang Kuliner Tradisional Khas Cirebon, Begini Cara Masaknya
Docang Kuliner Tradisional Khas Cirebon, Begini Cara Masaknya /Istimewa/

- 75 gram oncom halus, cincang halus
- 100 gram tauge, seduh
- 100 gram daun singkong, rebus
- 1 batang serai, ambil bagian putihnya dan memarkan
- 1 lembar daun salam
- 1 cm jahe, memarkan
- 1 liter kaldu sapi

Bumbu Halus

- 2 siung bawang putih
- 4 butir bawang merah
- 1/2 sdm garam
- 1/2 sdt ketumbar, sangrai

Baca Juga: Chord Gitar Lagu Aku Lelakimu oleh Virzha, Selalu Menerima Mantan Kekasihnya Walaupun Berkhianat

Bahan Pelengkap

- 5 buah lontong
- 1/2 butir kelapa muda, parut kasar dan kukus dengan 1/2 sdt garam
- Kerupuk yang diremah kasar secukupnya.

Cara Membuat

1. Panaskan air dan rebus kaldu, oncom, bumbu halus, serai, jahe, dan daunsalam sampai bumbunya meresap dan matang. Sisihkan.

2. Siapkan mangkuk saji dan susun lontong, tauge, daun singķong, dan kelapa parut di dalamnya.

Baca Juga: Ending Film Little Mom Series, Naura: Sekali Memilih, Tidak Bisa Ditarik Kembali

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x