Sunan Gunung Jati Mempunyai 6 Istri, Berikut Kisah Singkat Pernikahan dan Keturunannya

- 13 Maret 2022, 06:30 WIB
Sunan Gunung Jati Mempunyai 6 Istri, Berikut Kisah Singkat Pernikahan dan Keturunannya
Sunan Gunung Jati Mempunyai 6 Istri, Berikut Kisah Singkat Pernikahan dan Keturunannya /

PORTAL MAJALENGKA – Sunan Gunung Jati selama hidup tercatat dalam sejarah yang tertuang dalam berbagai serat, memiliki 6 istri dan beberapa putra-putri yang kelak menjadi penerus dakwahnya.

Apa yang dilakukan oleh Sunan Gunung Jati atau Syarif Hidayatullah, murni untuk memperkuat posisi dan pengaruh agar Islam dengan mudah tersebar dengan ikatan pernikahan.

Dalam buku Atlas Walisongo yang ditulis oleh Agus Sunyoto, diceritakan bahwa istri-istri Sunan Gunung Jati mempunyai peranan penting dalam memuluskan dakwahnya.

Baca Juga: Inilah Cara Dakwah Sunan Gunung Jati untuk Memperluas Pengaruh Islam di wilayah Cirebon dan Sekitarnya

Istri pertama yang dinikahi oleh Syarif Hidayatullah adalah Nyai Babadan, seorang putri Ki Gedeng Babadan.

Berkat jalinan pernikahan ini, membuat pengaruh Syarif Hidayatullah meluas dari Gunung Sembung hingga wilayah Babadan.

Namun, sebelum dikaruniai putra, Nyai Babadan dikisahkan meninggal dunia.

Kemudian, saat menjalankan dakwahnya di Banten, Syarif Hidayatullah berhasil mengislamkan Ki Gedeng Kawunganten beserta rakyatnya.

Baca Juga: Kisah Sunan Gunung Jati Taklukkan Raden Arya Wiralodra dan Pangeran Arya Paningsingan Masuk Islam

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Buku Atlas Walisongo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah