Ketahui Arti dan Tujuan Kurikulum Merdeka di Dunia Pendidikan Indonesia Saat Ini

- 3 Mei 2023, 15:13 WIB
Ilustrasi kurikulum merdeka yang diterapkan dalam.proses pembelajaran.
Ilustrasi kurikulum merdeka yang diterapkan dalam.proses pembelajaran. /

Di sisi lain guru atau pengajar berkuasa  memilih berbagai perangkat ajar menyesuaikan dengan kebutuhan belajar dan minat peserta didik.

Kurikulum ini untuk menguatkan pencapaian profil pelajar Pancasila dikembangkan berdasarkan tema tertentu yang ditetapkan oleh pemerintah.

Yang mana proyek tersebut tidak diarahkan untuk mencapai target capaian pembelajaran tertentu, sehingga tidak terikat pada konten mata pelajaran.

Baca Juga: Apa Itu Kurikulum Merdeka Belajar? Berikut Ini Penjelasannya

Tujuan Kurikulum Merdeka

Ada beberapa tujuan kurikulum merdeka yang penting diketahui para pengajar maupun guru, antara lain:

- Menciptakan Pendidikan yang Menyenangkan

Salah satu tujuan kurikulum merdeka  ini adalah menciptakan pendidikan yang menyenangkan bagi peserta didik dan guru.

Karena itu kurikulum ini lebih menekankan pendidikan pada pengembangan aspek keterampilan dan karakter sesuai dengan nilai-nilai bangsa Indonesia.

- Mengejar Ketertinggalan Pembelajaran

Tidak bisa dipungkiri tujuan kurikulum merdeka ini menjadi solusi dalam mengejar ketertinggalan pembelajaran yang disebabkan oleh pandemi covid-19.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x