Prediksi Formasi Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong Menghadapi Curacao, Menyerang atau Bertahan?

- 21 September 2022, 22:09 WIB
Prediksi Formasi Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong Menghadapi Curacao, Menyerang atau Bertahan?
Prediksi Formasi Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong Menghadapi Curacao, Menyerang atau Bertahan? /PSSI/

Sebelum itu, Shin Tae-yong sebenarnya sudah menerapkan formasi ini pada saat Kualifikasi Piala Asia 2023. Saat itu Timnas Indonesia senior mampu bermain lepas melawan Kuwait dan Yordania yang sejatinya di atas mereka.

Hasilnya, dengan menerapkan formasi ini, Timnas Indonesia menang 2-1 atas Kuwait dan kalah 0-1 dari Yordania. Dua pertandingan tersebut memperlihatkan pragmatisme yang diterapkan Shin Tae-yong tidak terlalu negatif, tetapi tetap atraktif secara permainan.

Baca Juga: Pengurus FPTI Laporkan Kesiapan Kejuaraan Dunia Panjat Tebing kepada Presiden

3. Formasi pragmatisme 4-5-1

Hingga kini, Shin Tae-yong nampak belum menemukan sosok lini depan yang tepat. Hal itu menjadi persoalan serius Timnas Indonesia saat ini.

Alhasil, menerapkan 1 striker di depan pertahanan musuh menjadi alternatif bagi Shin Tae-yong. Pada saat yang sama, ia menerapkan segudang pemain gelandang guna mensuplai bola ke depan.

Formasi ini bisa menjadi pilihan Shin Tae-yong dalam menghadapi Curacao nanti. Menumpuk pemain tengah bisa menjadi senjata serangan balik Timnas Indonesia yang mematikan.***

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah