Para Pemain Persib di Balik Karantina, Apa yang Mereka Lakukan

- 4 Februari 2022, 10:45 WIB
Para Pemain Persib dibalik Karantina, Apa yang Mereka Lakukan
Para Pemain Persib dibalik Karantina, Apa yang Mereka Lakukan /Persib/

Rasa jenuh menghampiri para pemain Persib, karena berdiam diri dikamar seorang diri, mereka butuh hiburan untuk menghilangkan rasa penat yang menghampiri mereka.

Namun para pemain Persib yang lain, yang tidak terpapar covid 19, tentunya selalu memberikan suport kepada mereka.

Baca Juga: Ridwan Kamil Empati, 17 Tim Persib Bandung Positif Covid-19

Para pemain lain yang tidak terpapar pun memberi suntikan semangat, motivasi dan doa terbaik buat rekan-rekannya.

Salah satu pemain Persib Zalnando misalnya, ia mengaku punya beberapa cara untuk memberikan dukungan moril dari jauh kepada rekan-rekannya yang tengah menjalani karantina.

Zalnando kerap melakukan video cal bersama rekannya yang ada dibalik karantina, hal ini Zalnando lakukan untuk memberikan motivasi kepada para rekannya.

Baca Juga: Pemerintah Setujui PTM Terbatas 50 Persen Bagi Daerah PPKM Level 2

“Kita video call, cerita-cerita tanya kabar dan perkembangan teman-teman yang sedang jalani karantina. Atau hanya sekedar mendengarkan curhatan dari teman-teman. Sebab, mereka perlu teman ngobrol di di lokasi karantina,” kata pemain bernomor punggung 27 tersebut, Kamis 3 Februari 2022.

Lebih dari itu Zalnando juga kerap memberikan tawaran kepada-rekannya yang berada dibalik karantina

Zalnando pun mencoba menawarkan untuk mengirim makanan atau apa yang diperlukan teman-temannya di lokasi karantina. 

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah