Cari Tahu Yuk, Perbedaan Istilah Resesi, Krisisi Ekonomi dan Depresi Ekonomi

- 23 September 2020, 14:48 WIB
Ilustrasi Resesi
Ilustrasi Resesi /Google/

Pebedaan Resesi, Depresi Ekonomi, dan Krisis Ekonomi

Depresi adalah keadaan ekonomi yang mengalami resesi berkepanjangan sehingga mengakibatkan sektor ekonomi tersebut melemah.

Resesi dan depresi memiliki penyebab yang serupa, tetapi dampak depresi secara keseluruhan jauh lebih buruk.

Ada kehilangan pekerjaan yang lebih besar, pengangguran yang lebih tinggi dan penurunan PDB yang lebih tajam.

Baca Juga: Manchester United Tertarik Pakai Jasa Ousmane Dembele

Yang terpenting, depresi berlangsung lebih lama — bertahun-tahun, bukan berbulan-bulan — dan butuh lebih banyak waktu bagi perekonomian untuk pulih.

Sedangkan penyebab krisis ekonomi adalah fundamental ekonomi yang rapuh, bisa dilihat dari indikator laju inflasi tinggi dan pertumbuhan ekonomi yang macet.

Resesi saat ini tidak hanya terjadi di Indonesia.

Baca Juga: Pemimpin Sunda Empire Takluk Oleh Pengadilan Negeri Bandung, Mereka Dituntut 4 Tahun Penjara

Melansir dari Berbagai Sumber , Imbas pandemi covid-19  telah mengakibatkan beberapa negara lain telah masuk ke jurang resesi, diantarannya :

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Jurnal Presisi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x