Update Khilafatul Muslimin: Polisi Selidiki 23 Kantor di Seluruh Indonesia

- 12 Juni 2022, 20:49 WIB
Polisi menurunkan papan bertulis Khilafatul Muslimin dari rumah warga sekaligus kantor cabang kelompok tersebut di Solo, Jawa Tengah, Kamis 9 Juni 2022. Polisi juga menyelidiki 23 kantor seluruh Indonesia.
Polisi menurunkan papan bertulis Khilafatul Muslimin dari rumah warga sekaligus kantor cabang kelompok tersebut di Solo, Jawa Tengah, Kamis 9 Juni 2022. Polisi juga menyelidiki 23 kantor seluruh Indonesia. /Antara/Maulana Surya/

“Termasuk tindakan-tindakan lain yang membuat suatu kegaduhan di masyarakat,” kata Dedi.

Sampai hari ini polisi sudah mengantongi lima tersangka dari ormas Khilafatul Muslimin yang dinilai telah menyebarkan paham khilafah.

“Jadi sekarang total sudah ada lima tersangka,” ujar Dedi.

Adapun lima tersangka tersebut yang telah ditetapkan oleh kepolisian yaitu tiga orang dari wilayah Polda Jawa Tengah, satu orang dari wilayah Polda Metro Jaya, dan satu lagi yang baru ditetapkan Polda Jawa Timur pada Jumat 10 Juni 2022 malam.

Baca Juga: Kecelakaan Maut Avanza Hangus Terbakar di Majalengka, 3 Orang Tewas Berikut Identitasnya

“Untuk Polda Jatim satu tersangka tadi malam sudah ditangkap,” tutupnya. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x