5 Tempat Wisata Peninggalan Sejarah di Majalengka

- 19 Desember 2022, 08:00 WIB
Goa Jepang di Majalengka ini memiliki nilai sejarah kemerdekaan
Goa Jepang di Majalengka ini memiliki nilai sejarah kemerdekaan /Tangkapan layar YouTube/Nizar Makhrus

Baca Juga: Objek Wisata Hits di Majalengka Berikut Memiliki Spot Foto Instagramable, Tidak Jauh dari BIJB Kertajati

Dengan demikian, pengelolaan minyak bumi di Hindia Belanda termasuk pionir (tertua) di dunia.

Namun, sektor pertambangan, khususnya minyak bumi, belum menjadi andalan pendapatan pemerintah kolonial Hindia Belanda.

Hal ini bisa dilihat dari adanya Indische Mijnwet, produk undang-undang pertambangan pertama, yang baru dibuat pada tahun 1899.

Kemudian Reerink juga melakukan pengeboran di Panais, Majalengka, Cipinang dan Palimanan, dengan mengunakan pompa bertenaga uap yang didatangkan dari Canada, menghasilkan minyak yang sangat kental yg disertai dengan air panas yang memancur setinggi 15 meter.

Pada 1876 permohonan pinjaman modalnya ditolak NV Nederlandsche Handel Maatschappij (NHM), sehingga akhirnya ia memutuskan menutup sumur-sumur tersebut dan kembali ke usaha dagang sebelumnya.

Baca Juga: Desa Wisata Payung Majalengka Ini Tawarkan Sejumlah Wisata Alam untuk Liburan Akhir Tahun

5. Museum Talaga Manggung

Museum Talaga Manggung berada di Desa Talaga Wetan, Kecamatan Talaga. Dimana jarak yang harus ditempuh untuk menuju ke museum ini yaitu +26 km dari pusat kota Majalengka.

Akses menuju lokasi tersebut sudah baik, dimana tidak hanya bisa di tempuh oleh kendaraan pribadi melainkan dapat di tempuh oleh angkutan umum seperti Maja – Cikijing, Cikijing – Bandung dan sebagainya.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah